Bom peninggalan Perang Dunia II ditemukan di Tarakan, Kalimantan Utara. (Foto: iNews/Usman Coddang)

Dia mengatakan ukuran bom udara yang ditemukan cukup besar yakni panjang 1,25 meter dengan diameter 17 cm. Bom tersebut masih memiliki kemungkinan untuk meledak dengan radius hingga 1 km. 

"Beratnya kurang lebih 300 kilo," katanya.

Evakuasi bom tersebut dilakukan dengan hati-hati dan memakan waktu hingga dua jam. Kondisi tanah yang labil bekas galian membuat evakuasi harus menggunakan alat berat untuk mengangkat bom tersebut.

"Untuk selanjutnya dievakuasi ke Mako Brimob dan sementara disimpan di bunker," katanya.


Editor : Reza Yunanto

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network