Suku-suku di Pulau Kalimantan. (Foto: Ist)

6. Suku Kutai

Mayoritas suku Kutai adalah beragama Islam dan hidup di tepi sungai. Mereka merupakan salah satu dari rumpun suku dayak, yaitu Dayak ot danum yang mendiami wilayah Kalimantan Timur.

Suku Kutai berdasarkan jenisnya, termasuk suku Melayu. Kutai pada awalnya merupakan nama suatu teritori tempat bermukimnya masyarakat asli Kalimantan, yang saat ini berpopulasi sebanyak 368 ribu orang.

Suku Kutai memiliki beberapa kesamaan dengan adat-istiadat Suku Dayak rumpun ot danum atau Suku Dayak Tunjung-Benuaq, seperti, Erau atau upacara adat yang meriah, Belian atau upacara tarian untuk menyembuhkan penyakit dan mantra serta ilmu gaib.

7. Suku Tidung 

Suku Tidung merupakan suku asli Kalimantan Utara. Suku Tidung merupakan masyarakat yang dinamis, mereka berpindah-pindah dari pedalaman Kalimantan, Kabupaten Tanah Tidung hingga ke Malaysia, Malinau, mendekati pantai Nunukan, Tarakan, dan Berau.

Suku Tidung berpindah melalui Sungai Sesayap atau Sungai Malinau ke daerah hilir dan mendiami pesisir juga pulau-pulau kecil di Kalimantan lainnya. Hal tersebut diprediksi sudah dilakukan hampir 100 tahun yang lalu mereka berpindah-pindah. 

Lantaran banyak melakukan perpindahan, Suku Tidung tidak mengenal legenda atau mitos kejadian asal-usul nenek moyangnya seperti masyarakat Dayak lainnya.

Itulah suku-suku di pulau Kalimantan yang beragam dan memiliki ciri khas masing.


Editor : Reza Yunanto

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3 4

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network