Saat ini ketersediaan vaksin Covid-19 di Kota Singkawang menurutnya masih cukup. Selain dari dinas kesehatan, stok vaksin juga dipasok dari TNI dan Polri.
Dia meminta masyarakat Kota Singkawang segera mengikuti vaksinasi, agar penularan Covid-19 bisa ditekan. Sebagai kepala daerah, dia tak ingin Kota Singkawang sampai lockdown karena masuk ke zona merah seperti yang
"Saya tidak menginginkan Kota Singkawang mencapai zona merah, sehingga menjadi perhatian pemerintah pusat yang nantinya juga akan dilakukan PPKM darurat," tuturnya.
Editor : Reza Yunanto
Artikel Terkait