Ratusan Tiang Pembatas Trotoar di Jalan Ahmad Yani Pontianak Dicuri
Senin, 14 Maret 2022 - 15:40:00 WIB
Sementara kerugian yang disebabkan pencurian tersebut mencapai ratusan juta rupiah. Menurutnya, pencurian ini telah dilaporkan ke Polda Kalbar.
"Kemarin kita hitung ada Rp180 jutaan," katanya.
Editor: Kurnia Illahi