Daftar 22 Lokasi Penyekatan Jalan selama PPKM Mikro di Pontianak
Jumat, 02 Juli 2021 - 07:10:00 WIB
Rio mengatakan, khusus untuk Jalan Reformasi dan Jalan Gajah Mada dilakukan penyekatan dua kali. Selain pukul 19.00-23.00 WIB, juga dilakukan pada pukul 14.00-17.00 WIB.
Sebelumnya Wakil Wali Kota Pontianak Bahasan memastikan untuk memberlakukan lagi PPKM mikro.
Salah satu alasannya karena per 27 Juni 2021, status penanganan Covid-19 di Kota Pontianak menjadi zona merah yang berarti berisiko tinggi penularan Covid-19.
"Keputusan memperpanjang PPKM ini diambil memperhatikan kondisi Kota Pontianak yang terkategori zona merah Covid-19," ujarnya.
Editor: Reza Yunanto