Kapolda Kalbar Irjen Pol Suryanbodo Asmoro saat apel pasukan pelaksanaan Operasi Patuh Kapuas 2022. (Humas Polda Kalbar)

Peristiwa bom bunuh diri di Polsek Astana Anyar Bandung menurutnya juga menjadi salah satu pertimbangan. Dia meminta seluruh anggota Polri yang terlibat Operasi Lilin Kapuas 2022 berhati-hati dalam bertugas.

"Anggota yang terlibat dalam Operasi Lilin ini jika memiliki perlengkapan pengamanan diri, baik milik dinas ataupun pribadi, silakan digunakan," ujarnya.


Editor : Reza Yunanto

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network